Saturday, October 2, 2021

5 LANGKAH INI BANTU KAMU HASILKAN 100 JUTA DARI KERIPIK


 Cemilan yang banyak ditemui juga digemari di Indonesia salah satunya adalah keripik pisang. Yang satu ini bahkan banyak menjadi  oleh-oleh ketika kita berkunjung ke suatu tempat. Oleh karena itu, usaha keripik pisang menjadi salah satu peluang usaha yang sangat menjanjikan. Berikut uraian cara memulai usaha keripik pisang.


Tips Usaha Keripik Pisang Bagi Pemula


1. Menentukan Tempat

Langkah pertama untuk membuka usaha keripik pisang ini adalah dengan menentukan dimana kita akan melaksanakan bisnis. Kabar baiknya adalah, usaha keripik pisang bisa kita mulai dari kost,kontrakan ataupun rumah sendiri.


2. Siapkan Modal

Dalam langkah kedua ini anda harus memilih, menentukan dan membeli pisang sebagai bahan dasar utama, serta menyiapkan kebutuhan operasional lainnya. Sesuaikan antara budget dengan target produksinya.


3. Supplier

Lakukan riset dan cari manakah kiranya suplier yang terpercaya dan bisa diajak untuk bekerjasama. Selain memudahkan, hal ini juga berpeluang bagi Anda untuk mendapat harga yang lebih miring.


4. Produksi

Setelah semuanya siap, usaha keripik pisang anda bisa segera beroperasi. Lakukan sekarang atau tidak sama sekali. Karena penundaan akan berakhir dengan kegagalan


5. Buat Konsep dan Strategi Promosi

Yang perlu digaris besari adalah kemasannya, bagaimana produknya, dimana memasarkannya, juga siapa target marketnya.

0 comments

Post a Comment